loading...
Dengan kehadiran Spanyol dan Portugal di grup yang sama, Maroko dan Iran cuma punya pilihan sebagai 'penghadir kejutan'. Apabila kedua klub Eropa tersebut bertarung layaknya raksasa yang sedang berduel, maka Iran dan Maroko harus memanfaatkan perang besar itu untuk bisa lolos.
Pertandingan Maroko kontra Iran akan berlangsung di Saint Petersburg Stadium di Kota St. Petersburg, Jumat (15/6/2018) pukul 18.00 waktu setempat atau sekitar pukul 22.00 WIB.
Susunan Pemain Kedua Tim
Maroko (3-4-3): Monir El Kajoui, Achraf Hakimi, Mehdi Benatia (C), Romain Saiss, Hakim Ziyach, Karim El Ahmadi, Younes Belhanda, Mbark Boussoufa, Noureddine Amrabat, Amine Harit, Ayoub El Kaabi
Iran (4-2-3-1): Ali Beiranvand, Ehsan Hajisafi, Roozbeh Cheshmi, Morteza Pouraliganji, Ramin Rezaeian, Masoud Shojaei (C), Omid Ebrahimi, Vaid Amiri, Karim Ansarifard, Alireza Jahanbakhsh, Sardar Azmoun
It's been 20 years, but now they are BACK.
Are you supporting #MAR? pic.twitter.com/hRkfB8Za97
— FIFA World Cup (@FIFAWorldCup) June 15, 2018
(bbk)
No comments:
Post a Comment